Featured post

TRAINING JURNALISTIK 2017

LET'S JOIN

Thursday, 1 December 2016

PEMIRA IAIN PEKALONGAN

PEMIRA IAIN PEKALONGAN


PEMIRA (Pemilihan Mahasiswa Raya) yang akan diadakan oleh kampus IAIN PEKALONGAN pada tanggal 5 Desember 2016 tepatnya dikampus IAIN pekalongan mulai pukul 08.00-selesai. PEMIRA atau PEMILU-M (pemilihan umum mahasiswa itu sendiri adalah demokrasi ditingkat kampus yang menjadi miniatur pesta demokrasi bangsa, menjadi tonggak utama mahasiswa mengenal berpolitik.             Dilaksanakan setiap setahun sekali, tiap  periode sebagai ajang pemilihan perangkat lembaga kemahasiswaan yaitu ketua dan wakil ketua BEM atau DEMA sekaligus DPM atau SEMA.
PEMIRA merupakan sarana yang baik untuk belajar mengenal sistem kenegaraan negara kita karena sistem pemerintahan mahasiswa sangat mirip dengan mekanisme yang ada di republik ini maupun kebanyakan pemerintahan demokrasi lainnya.
Pilihlah calon-calon bakal SEMA dan DEMA yang memang kalian percaya dan tentu kalau bisa yang dekat dengan kalian sehingga bisa memberikan wadah dan mau berjuang terhadap aspirasi mahasiswa.


No comments:

Post a Comment